Visi Dan Misi

VISI

MISI

Agar Visi sebagaimana tersebut dapat tercapai maka ditetapkan Misi sebagai berikut:

  1. VISI Desa

DESA YANG MAJU MENUJU MASYARAKAT YANG  AMAN,NYAMAN DAN BERAKHLAK MULIA

   2. MISI Desa

  1. Menyelenggarakan Pemerintahan yang efisien, efektif, bersih, demokratis, tepat, cepat dan bermanfaat dengan mengutamakan pelayanan kepada masyarakat;
  2. Menyelenggarakan Pembangunan Sumber Daya Manusia yang beriman dan bertakwa ,serta meningkatkan derajat kesehatan masyarakat dalam pembangunan yang berkelanjutan, Dengan Konsep 3M( Mendengar,Merencanakan Dan Membangun ) Agar Terciptanya Partisipasi Masyarakat Dalam Membangun Infrastruktur  serta Sosial budaya yang Humanis;
  3. Memberdayakan Kelembagaan masyarakat sebagai subyek dan mitra pembangunan desa;
  4. Mengembangkan Pemberdayaan masyarakat dalam proses pembangunan dengan mengimplementasikan paradigma masyarakat membangun;
  5. Replikasi kegiatan Pemerintah Daerah